Search

Kerap Dinilai Menjijikan, Susu Kecoak Ternyata Miliki Protein yang Tinggi - Pikiran Rakyat

PIKIRAN RAKYAT - Kebanyakan orang menganggap bahwa susu sapi, susu kambing dan susu kuda liar merupakan susu yang paling sehat yang bisa dihasilkan oleh hewan.

Namun akhir-akhir ini, para pakar menemukan susu yang lebih sehat dibandingkan dengan susu yang dihasilkan oleh sapi, kambing dan kuda liar.

Para pakar menyebutkan susu bisa dihasilkan dari kecoa dan terbukti lebih berkhasiat dari susu-susu yang lain.

Baca Juga: 3 Bulan Usai Didiagnosa Autoimun, Ashanty: Saya Sehat Walafiat, Alhamdulillah

Susu yang dihasilkan oleh kecoa memiliki kandungan protein empat kali lebih besar.

Kendati demikian, hanya beberapa jenis kecoa saja yang dapat menghasilkan susu berkhasiat, yaitu jenis kecoa yang hidup di Hawaii atau yang hidup di pulau-pulau yang berada di Lautan Pasifik lainnya.

Berbeda dengan kecoa jenis lainnya, kecoa yang memiliki nama latin Dipolera Punctata, berkembang biak dengan cara melahirkan seperti mamalia.

Baca Juga: Rahasia Ramuan Soda Kue untuk Buat Rambut Tebal dan Berkilau

Diploptera Punctata mampu melahirkan 12 ekor anak setiap minggunya, lalu sang induk memberi makan anak-anaknya dengan cairan berwarna kuning yang dihasilkan oleh rahim induknya.

Let's block ads! (Why?)



"susu" - Google Berita
January 20, 2020 at 05:28PM
https://ift.tt/30HcrWC

Kerap Dinilai Menjijikan, Susu Kecoak Ternyata Miliki Protein yang Tinggi - Pikiran Rakyat
"susu" - Google Berita
https://ift.tt/2M1UM5W

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Kerap Dinilai Menjijikan, Susu Kecoak Ternyata Miliki Protein yang Tinggi - Pikiran Rakyat"

Post a Comment


Powered by Blogger.